Bernilai Trilinunan Tapi Ada yang Mangkrak! Inilah 9 Proyek 'Raksasa' Sumbar

Senin, 29 Januari 2024, 17:06 WIB | News | Provinsi Sumatera Barat
Bernilai Trilinunan Tapi Ada yang Mangkrak! Inilah 9 Proyek 'Raksasa' Sumbar
Stadion Utama Sumbar. (Foto: YouTube)

Butuh 10 tahun untuk membangun salah satu jembatan terindah di Indonesia ini dan dalam pembangunan jembatan yang diresmikan oleh SBY ini telah menelan biaya sekitar Rp580 miliar.

6. Bandara Rokot Mentawai

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo didampingi oleh Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi telah meresmikan Bandar Mentawai, Kabupaten Kepulauan Mentawai pada tanggal 25 Oktober 2023.

Jokowi menjelaskan, Bandara Rokot Mentawai yang baru ini menggantikan bandara sebelumnya, yaitu Bandara Rokot Sipora yang sudah tidak memungkinkan dikembalikan lagi karena dibatasi laut lepas.

Budi menuturkan, pembangunan bandara ini merupakan komitmen Pemerintah dalam upaya pemerataan pembangunan posnya di wilayah terpencil, tertinggal, terluar dan perbatasan atau 3 TP di Sumbar.

Pembangunan bandara telah menelan biaya sebesar Rp487 miliar.

7. Asrama Haji Padang Pariaman

Pembangunan asrama haji Padang Pariaman dimulai pada tahun 2015. Namun perjalanan proyek ini tidaklah berjalan mulus.

Tantangan yang dihadapi termasuk keterbatasan anggaran perubahan perencanaan dan masalah teknis lainnya karena kompleksitas dan skala proyek yang besar pembiayaan menjadi hal yang krusial.

Total pembiayaan yang dibutuhkan untuk menyelesaikan seluruh proyek Asrama Haji Padang Pariaman ini diperkirakan mencapai Rp800 miliar

8. PLTU Teluk Sirih Bungus

Halaman:

Penulis: Rumpun4
Editor: Rumpun1
Sumber: YouTube Creative Hamdi

Bagikan: