Ini Caleg Terpilih Dapil Kab Solok I; Gerindra dan PAN Berhasil Kirim 2 Caleg Terpilih

Sabtu, 29 Juni 2019, 11:07 WIB | Wisata | Kab. Solok
Ini Caleg Terpilih Dapil Kab Solok I; Gerindra dan PAN Berhasil Kirim 2 Caleg Terpilih
Ilustrasi.

Setiap pembagian, hasil tertinggi dari suara yang dibagi itu akan mendapatkan satu kursi begitu seterusnya hingga kursi di Dapil tersebut habis terbagi.

"Penetapan calon terpilih anggota DPR, DPRD provinsi dan DPRD kabupaten/kota dari Partai Politik Peserta Pemilu didasarkan pada perolehan kursi Partai Politik Peserta Pemilu di suatu daerah pemilihan ditetapkan berdasarkan suara terbanyak yang diperoleh masing-masing calon anggota DPR, DPRD provinsi dan DPRD kabupaten/kota di satu daerah pemilihan yang tercantum pada surat suara," bunyi Pasal 422 UU 7/2019.

Partai peraih kursi dan yang diperkirakan bakal ditetapkan jadi Caleg terpilih di Dapil Kabupaten Solok I ini (berdasarkan urutan perolehan kursi merujuk total perolehan suara partai, nama partai, nama caleg dan perolehan suara pribadi) yakni:

Baca juga: Inilah Wakil Rakyat Hasil Pemilu 2019 Berdasarkan Keputusan KPU Padang

  • 1. Partai Gerindra; Dodi Hendra; 2.965
  • 2. PAN; Renaldo Gusmal, 4.020
  • 3. Partai Demokrat; Lucki Efendi; 2.104
  • 4. PKS; Nosa Ekananda; 2.489
  • 5. PPP; Dendi; 1.792
  • 6. Partai Golkar; Yetty Aswaty; 1.205
  • 7. Partai Hanura; Sutan Muhamad Bahri; 2.107
  • 8. Partai Nasdem; M Hidayat; 1.464
  • 9. Partai Gerindra; Iskan Nofis; 2.017
  • 10. PAN; Aurizal; 1.093
  • 11. PDIP; Zamroni; 1.039

Data Pemilih Pemilu 2019 di Dapil Kabupaten Solok I ini sebanyak 89.797 orang (DPT 87.057, DPTb 250, DPK 2.490) dengan pengguna hak pilih sebanyak 69.038 orang (DPT 66.440, DPTb 123, DPK 2.475). (kyo)

Halaman:
1 2

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan: