Lima Santri MA Kauman Lulus Kuliah di Turki
"Ini sebuah prestasi yang luar biasa bagi santri Pontren. Kita berharap apa yang diraih lima orang santri ini, menjadi motivasi bagi santri lainnya untuk lebih maju," tutur Buya Alizar.
Dirinya berpesan, agar lima santri ini menggunakan kesempatan ini dengan sebaik-baiknya. "Kami berharap santri yang lulus tahun ini bersungguh-sungguh belajar."
"Berikan keteladanan yang baik dan menjaga nama baik daerah, bangsa dan agama. Sehingga kembali dari Turki, memperoleh ilmu yang bermanfaat untuk diri, keluarga, masyarakat, dan bangsa," tuturnya. (rls)
Baca juga: Meriahkan HUT RI, Padang Panjang dan Bank Nagari Luncurkan Program Subsidi Bunga, Ini Kata Gubernur
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Prodi Pariwisata ISI Padang Panjang Datangkan Direktur Pemasaran Kemenpar, Ini Targetnya
- KPU Sumbar Gelar Jambore Demokrasi Pelajar, Idham: Program Literasi yang Layak Ditiru
- Kapolda Sumbar Perintahkan Bintara Pembawa 141 Paket Ganja Ditindak Tegas
- Semarak Ramadhan di Kota Padang Panjang, Dari Itikaf, Berbagi Berkah hingga Tadarusan
- Warga Tiga Kabupaten Terdampak Erupsi Gunung Marapi Dibantu 157 Ton Beras