Waspada! 6 Aplikasi Penghasil Uang Tidak Membayar 2023, Nomor 3 dan 4 Awalnya Legit
PARA pemburu cuan online dengan metode hasilkan uang instan melalui bermain game, harus mewaspadai 6 aplikasi di bawah ini.
Karena memang pada ulasannya sudah tidak terbukti membayar, meskipun awalnya sempat penarikan dan cukup legit. Loh kok bisa ya?
Maka dari itu, Valora News akan mengupas tuntas dan menjabarkan informasi lengkapnya pada artikel ini agar memberimu keyakinan sebelum mendownload.
Apabila aplikasi tersebut sudah ada di ponselmu, sebaiknya langsung di hapus karena tidak akan memberimu penghasilan. Kecuali, untuk bersenang-senang saja.
Baca juga: 6 Aplikasi Penghasil Uang Ini Sudah Membayar Total Jutaan Rupiah, Terbukti?
Berikut 6 aplikasi penghasil uang yang tidak membayar selama tahun 2023 meski ada beberapa di antaranya yang sempat legit, waspada dan segera hapus jika sudah terdownload.
6 Aplikasi Penghasil Uang Tak Membayar
1. Sports Jump
Pertama, aplikasi penghasil uang yang tak membayar adalah Sports Jump yang telah didownload oleh 5 ribu pengguna Google yang mengakumulasikan peringkat bintang 3,8 dari 115 ulasan.
Beberapa pengguna Google yang telah membuktikannya yaitu Hen dri, Reyhan dan Afif Muhammad serta M. egi Rachman Fauji hingga Yanto Baron yang memberi rating bintang 1 di Playstore.
Baca juga: Terbukti Membayar Tapi Nominal Kecil, Ini 5 Daftar Aplikasi Penghasil Uangnya
Tidak hanya mereka, Youtuber Jadi Berkah juga sudah membuktikannya melalui sebuah ulasan video. Ketika withdraw nominal Rp29 ribu ke GoPay, ternyata ia disuruh menunggu uang masuk dalam waktu 119 jam.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024