BANJIR PESSEL: MENKO Muhajir: Data Sesegera Mungkin Kebutuhan Bantuan yang Mendesak

Kamis, 28 Maret 2024, 21:35 WIB | Kabar Daerah | Kab. Pesisir Selatan
BANJIR PESSEL: MENKO Muhajir: Data Sesegera Mungkin Kebutuhan Bantuan yang Mendesak
Menko PMK, Muhajir Effendi, meninjau lokasi bencana banjir dan longsor di Kabupaten Pessel Sumatera Barat, tepatnya di Kecamatan Koto XI Tarusan, Jumat (15/3/2024). FOTO: Dok Diskominfo Pessel

Kemudian, 489 rumah rusak berat. Paling banyak di Sutera 127 unit, Linggo Sari Baganti 115 unit, Tarusan 86 unit, Lengayang 83 unit, IV Jurai 49 unit , dan Batang Kapas 20 unit, serta kecamatan lain 8 unit.

444 ekor ternak besar seperti sapi, kambing mati. Termasuk 6.892 ha lahan pertanian siap panen yang rusak, terang Rusma Yul Anwar kepada Menko PMK Muhajir Effendi. (par-tsp)

Halaman:
1 2 3

Penulis: Tusrisep
Editor: Tusrisep
Sumber:

Bagikan: