Lahan Sempit Tak jadi Kendala buat 3 Ide Usaha Ternak Ini, Untung hingga Rp7 Juta
Berikut rekomendasi 3 ide usaha ternak, modal terbatas di lahan sempit yang dirangkum ValoraNews.com dari kanal Youtube Bisnis Bagus.
3 Ide Usaha Ternak di Lahan Sempit
1. Ayam Pedaging
Mau ternak ayam yang cepat panen? Pilihlah usaha ayam pedaging atau broiler, karena umumnya peternak mulai memanen ketika ayam berumur 30 sampai 35 hari dengan bobot hingga 2 kg.
Baca juga: Tips Memilih Bisnis Franchise yang Tepat, Dijamin Anti Rugi!
Kemudian hal-hal yang perlu kamu siapkan sebelumnya, yaitu kandang tempat minum dan tempat pakan. Yang mana ukurannya menyesuaikan dengan jumlah ternak.
Untuk pemula Anda bisa mulai dengan 100 ekor ayam pedaging, dengan modal kurang lebih 1,8 jutaan rupiah. (DANA Kaget)
2. Ternak Lele
Ternak lele saat ini menjadi usaha alternatif yang menarik. Modal yang terbatas, dan bisa dijalankan dengan lahan sempit.
Membuat usaha satu ini banyak dijadikan pilihan oleh para pengusaha. Karena memang hasil panennya sangat menjanjikan untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari
Apalagi permintaan akan ikan segar terus meningkat, dan usaha ternak ikan dapat memberikan kontribusi positif terhadap kemandirian pangan dan perkembangan pasar perikanan lokal.
Siklus panen ternak lele memang 3-4 bulan, namun kamu dapat mempercepat waktu panen dengan cara pertama selalu jaga kualitas air.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024