Kuliah Umum Dihadiri Tim Frasa Indonesia: Doni Monardo Kisahkan Keterlibatan Seniman Era Kolonial Belanda dan Citarum Harum di Kampus ISI

Sabtu, 22 Oktober 2022, 07:18 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang Panjang
Kuliah Umum Dihadiri Tim Frasa Indonesia: Doni Monardo Kisahkan Keterlibatan Seniman Era...
Letnan Jendral TNI Purn DR (HC) Doni Monardo foto bersama pimpinan ISI Padang Panjang, tim Frasa Indonesia dan peserta kuliah umum, di Gedung Pertunjukan Huriah Adam ISI Padang Panjang.

Tim Frasa Indonesia merasa beruntung dapat menghadiri kuliah umum tersebut. Selain dapat bertemu langsung dengan sang Letnan Jendral juga mendapatkan insight dari materi yang disampaikan.

Belakangan kerusakan lingkungan makin marak terjadi, sebagian besar disebabkan ulah tangan manusia.

Untuk itu patut rasanya kita sebagai manusia juga bertanggung jawab dalam pembenahannya. Untuk itu isu lingkungan memang perlu jadi perhatian semua pihak. (rls)

Halaman:
1 2 3
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI