Rumah Kompos Hantarkan Penyuluh Pertanian Padang Panjang ke Lomba Tingkat Provinsi

Sabtu, 25 September 2021, 17:30 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang Panjang
Rumah Kompos Hantarkan Penyuluh Pertanian Padang Panjang ke Lomba Tingkat Provinsi
Penyuluh Pertanian Berprestasi Kota Padang Panjang, Vera Deswita. (kominfo)

Dalam memperingati Hari Tani Nasional, Kepala Dispangtan, Ade Nafrita Anas, berterima kasih dengan adanya penyuluh pertanian berprestasi ini. Memberikan pendampingan teknologi budidaya sampai kepada pengolahan dan pemasaran hasil pertanian dan bisa membentuk kelompok-kelompok dan lembaga-lembaga ekonomi di masyarakat.

"Kita berharap, ini bisa jadi motivasi untuk penyuluh pertanian lainnya dan bisa berprestasi pula. Bisa bekerja sesuai dengan tupoksi dan ada nilai inovatif dan kreativitas dalam melaksanakan tugasnya."

"Penyuluh berprestasi merupakan salah satu indikator kinerja dari penyuluh bahwa mereka sudah bisa mendampingi kelompok tani unutk melaksanakan budidaya, sehingga bisa meningkatkan pendapatan mereka," tuturnya. (rls)

Baca juga: PEMKAB PESSEL Gelar Sekolah Lapang Pola Bertani Biaya Murah

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI