Kegiatan Kepramukaan Hindari Kaum Muda dari Masalah Sosial
Melalui peringatan Pramuka ke 56 ini, Ferizal Ridwan mengajak untuk bersungguh-sunguh menyelenggarakan pendidikan nilai dalam rangka pembentukan karakter, watak, kepribadian dan pekerti kaum muda dan bersungguh-sungguh dalam menyelenggarakan pendidikan kecekapan hidup bagi kaum muda Indonesia.
"Sesungguhnya mengikuti pendidikan formal saja disekolah tidaklah cukup. karena itulah, kami mengajak kaum muda untuk segera bergabung serta aktif pada berbagai organisasi salah satunya gerakan Pramuka," pungkasnya. (rls/kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- PDIP Sumbar Usulkan Safni dan Ahlul Badrito Resha di Pilkada Limapuluh Kota 2024, Koalisi dengan PKS dan Hanura
- HJK Limapuluh Kota ke-183, Mahyeldi Bagikan Kunci Sukses Penyelenggaraan Pembangunan dan Pemerintahan
- DPRD Limapuluh Kota Konsultasikan Penyelesaian Propemperda Tahun 2024, Ini Saran Bapemperda DPRD Sumbar
- Ruang Kerja Representatif Diperlukan Badan Kehormatan DPRD
- Satsabhara Polres Limapuluh Kota Gelar Razia Insidentil di Lapas Suliki