Tidak Mengenal Tempat! 4 Ide Bisnis Ini Hasilkan Untung Rp400 Ribu Sehari

Senin, 12 Februari 2024, 09:00 WIB | Bisnis | Nasional
Tidak Mengenal Tempat! 4 Ide Bisnis Ini Hasilkan Untung Rp400 Ribu Sehari
Ilustrasi ide bisnis untung besar di pedesaan. (Foto: kanal Youtube Inspirasi Pagi)

Keuntungan utama dari bisnis online adalah tidak memerlukan biaya sewa tempat fisik, sehingga modalnya relatif lebih kecil namun memiliki jangkauan yang sangat luas.

Nah berikut ini beberapa rekomendasi ide bisnis yang menguntungkan meskipun mengeksekusinya di daerah pedesaan.

4 Ide Bisnis Online Untung Rp400 Ribu di Pedesaan

1. Agen Aplikasi Hiburan

Baca juga: Menjanjikan! Jalankan Peluang Bisnis Ini Bisa Untung Rp3-5 Juta/bulan! Mau Coba?

Salah satu ide usaha yang pertama adalah dengan menjalankan usaha berlangganan aplikasi terkenal.

Konsep ini menarik karena aplikasi-aplikasi terkenal seperti Spotify untuk mendengarkan musik, Netflix untuk menonton film, dan aplikasi Zoom untuk melakukan pertemuan online memiliki daya tarik yang kuat.

Sebagai contoh, aplikasi Zoom tersedia di platform seperti Shopee dengan harga berkisar antara Rp280.000 hingga Rp1,5 juta, bergantung pada jenisnya, dan telah terjual sebanyak 308 kali.

Jika ditotalkan omset yang didapat sekitar Rp86 jutaan dengan harga terendah (Rp280.000) dikalikan dengan jumlah penjualan.

Sementara untuk menyelenggarakan acara pertemuan online dengan Zoom sebagai penyelenggara, harga premiumnya secara resmi dimulai dari Rp1,4 jutaan.

Strategi yang bisa diambil adalah membeli akun premium secara resmi dan menjualnya secara massal kepada banyak orang dengan cara berbagi akun.

Hal yang serupa juga terjadi pada layanan Netflix, di mana harga langganan di situs resminya adalah sekitar Rp54.000 hingga Rp160.000 per bulan, sementara di Shopee ada yang menjual sekitar Rp36.000 per bulan.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI