Penghasilan Rp6 Juta Sehari! Intip 3 Ide Jualan Camilan Sehat Ini

Selasa, 09 Januari 2024, 09:02 WIB | Bisnis | Nasional
Penghasilan Rp6 Juta Sehari! Intip 3 Ide Jualan Camilan Sehat Ini
Ilustrasi ide jualan 2024 paling dibutuhkan untuk kesehatan tahun 2024. (Foto: Canva/Pinterest)

Mulai beroperasi sejak Januari 2020, awalnya Wahyu hanya membuat salad buah untuk konsumsi pribadi dan teman-temannya.

Berkat rasanya yang enak dan dorongan dari teman, Wahyu pun memutuskan untuk memproduksi lebih banyak dan menjualnya.

Harga salad bervariasi, mulai dari Rp5.000 hingga Rp35.000, tergantung ukuran kemasan. Pelanggan terus bertambah, menjadi pelanggan setia.

Baca juga: 3 Ide Usaha Untung Rp700 Ribu, Nomor 3 Untung Rp6 Juta! Mari Simak

Pendapatan harian Wahyu saat ini mencapai rata-rata Rp500 ribu hingga Rp700 ribu, tergantung seberapa ramai pembeli.

Suksesnya Wahyu membuktikan bahwa bisnis salad buah bisa memberikan keuntungan yang menjanjikan. Jadi, tidak ada salahnya mencoba bisnis sederhana ini!

2. Jualan Katering Sehat

Peluang bisnis catering sehat semakin diminati banyak orang, khususnya bagi keluarga di rumah.

Permintaan akan makanan sehat terus meningkat seiring dengan banyaknya orang yang berusaha menerapkan gaya hidup sehat. Inilah mengapa bisnis catering sehat menjadi pilihan yang menarik.

Lutfian adalah contoh sukses di bisnis katering sehat. Ia memulai usahanya dari dapur apartemennya di BSD City dengan modal awal hanya Rp2 juta.

Lutfian mendirikan katering sehat dengan nama 'healthy go'. Makanan yang disajikan diproduksi oleh chef berpengalaman dari restoran terkenal di Jakarta dan diawasi oleh dokter gizi.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI