Usaha Jualan Ayam Goreng Sehari Cuan Rp800 Ribu! Segini Rincian Modal Bisnisnya
SIAPA sih bisa menolak kelezatan sepotong ayam goreng yang renyah di luar, tetapi lembut di dalam? Bisnis fried chicken telah menjadi magnet bagi para penikmat kuliner yang mencari cita rasa yang memikat lidah.
Makanan satu ini menjadi salah satu menu yang paling dicari dan diminati. Dari kalangan anak-anak hingga dewasa, fried chicken berhasil memikat beragam kalangan.
Potensi pasar yang luas inilah yang membuat bisnis fried chicken menjadi pilihan yang cerdas.
Sukses dalam bisnis fried chicken, kamu perlu merancang varian rasa yang unik dan menggugah selera.
Baca juga: Bisnis Kuliner Paling Laris di Bulan Ramadan, Untung bisa Jutaan Rupiah
Selain rasa tradisional, coba eksplorasi dengan menyajikan varian rasa seperti pedas, madu, atau bahkan rempah khas daerah tertentu.
Keberagaman rasa akan membuat pelanggan kamu selalu penasaran dan kembali lagi untuk mencoba sensasi baru.
Meskipun sekarang banyak saingan lebih hebat dari segi merek atau brand, kamu pun juga bisa menjual dengan brand sendiri.
Paling penting kamu bisa memberikan kualitas rasa yang lebih. Sehingga untuk mendapatkan cuan Rp1 juta sehari pun, bukanlah hal yang sulit bagimu.
Baca juga: Ide Bisnis Kuliner Ngodeng Di Pinggir Jalan! Begini Cara Gabung Franchisenya
Nah melalui artikel ini ValoraNews.com telah merangkum rincian modal usaha fried chicken, yang pastinya mudah untuk kamu pahami sebagai pemula.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024