Kesulitan Mengembangkan Usaha? Lakukan 3 Tips Bisnis Online Ini
MENJADI seorang pebisnis tidak lah mudah, apalagi mengembangkannya. Tapi kamu bisa memaksimalkan penjualan, menggunakan 3 tips berikut.
Tips bisnis tersebut dipublikasikan oleh TikTokers Teknobie dalam videonya dan bisa digunakan untuk semua produk, terutama yang berjenis online.
Maka dari itu, baca artikel ini sampai selesai ya agar kamu tidak lagi kesulitan dalam mengembangkan usaha karena telah melakukan 3 tips bisnis online tersebut.
Berikut 3 tips bisnis online yang bisa dilakukan ketika produk usahamu sulit berkembang, berdasarkan rangkuman Valora News dari penjabaran TikTokers Teknobie dalam videonya.
Baca juga: Maigus Nasir Fasilitasi Bimtek Digital Branding untuk Enterpreneur Kota Padang
3 Tips Bisnis Online untuk Mengembangkan Usaha
1. Fokus ke 1 bisnis saja
Ketika awal merintis, tentu kamu memiliki banyak ide usaha yang ingin dikembangkan. Tapi kamu bisa fokus ke 1 hal saja, jangan coba-coba untuk multi bisnis dan membagi perhatianmu.
Karena jika tidak memfokuskan perhatianmu, dapat membuat usaha yang sudah kamu bangun menjadi sia-sia. Fokus saja ke 1 bisnis sampai memiliki penghasilan berlimpah, baru lah nanti pikirkan ingin membuka cabang.
Tunggu bisnis yang pertama sukses dulu dan menutupi segala kebutuhan SDM, bahkan menghasilkan lebih banyak keuntungan. Baru lah mulai riset untuk membuka cabang atau merambah penjualan, ke lebih banyak aspek lagi.
Baca juga: Wagub Sumbar Gagas Ide Rebranding Pramuka, Ini Alasannya
Jika tidak fokus pada 1 bisnis, akan menyebabkanmu kesulitan dalam mengembangkan usaha. Yuk evaluasi dari keseluruhan ide yang kamu miliki, mana peluang bisnis yang paling berpotensi. Fokus di sana!
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024