Sopir Fuso Asal Air Haji Masuk Jurang Puncak Sungaipenuh
VALORAnews - Todek alias Dedi (40) warga Pungasan Air Haji, Painan (Sumbar) selamat dari maut, setelah terjun dari mobil fuso bermuatan semen yang dikemudikannya, masuk jurang di KM 10 Puncak Sungaipenuh, Kamis (3/12/2015).
"Supirnya mengalami patah tangan kanan dan luka robek dijahit lutut kanan dan dirawat di RSU MHA Thalib Kerinci," kata Kasat Lantas Polres Kerinci, AKP Supariyanto.
Laka tunggal ini terjadi sekitar pukul 17.00 WIB di jalan puncak KM 10, dekat Pos Pol puncak Sungaipenuh-Tapan.
"Dimana Fuso Isuzu putih nopol belum diketahui (posisi didalam jurang sehingga sulit diidentifikasi) yang bermuatan semen, tergelincir setelah ban belakang samping kiri keluar dari jalur aspal dan terperosok masuk kedalam jurang sedalam 60-80 meter," jelas AKP Supariyanto. (cr2)
Baca juga: Komisi I DPRD Kerinci Konsultasi tentang Perpres 53 Tahun 2023 dengan DPRD Sumbar
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- 67 Pengusaha Randang Berhimpun di Hipermi, Gubernur: Tembus Pasar Nasional hingga Internasional
- Open House Ketua DPRD Sumbar, Kuliner Khas Minang jadi Favorit
- Mendagri Ikuti Tradisi Makan Bajamba Ala Minang di HUT Satpol PP dan Satlinmas, Mahyeldi Sampaikan Filosofinya
- Suwirpen Suib Fasilitasi 52 Pelaku IKM dan Wirausaha Baru Ikuti Bimtek Pengelolaan Kuliner
- Anggota Komisi II DPRD Sumbar Fasilitasi Festival Olahan Daging Kambing di Tanah Datar