Usaha Ternak Emang Bisa di Lahan Sempit? Ini 10 Ide Ternak yang Wajib Dicoba!

Selasa, 01 Agustus 2023, 17:01 WIB | Bisnis | Nasional
Usaha Ternak Emang Bisa di Lahan Sempit? Ini 10 Ide Ternak yang Wajib Dicoba!
Ilustrasi ide usaha ternak yang bisa di lahan sempit tahun 2023. (Foto: Pinterest/Canva)

TERNYATA untuk memulai usaha peternakan itu tidak harus memiliki lahan yang luas terlebih dahulu. 10 ide usaha ternak ini bisa dilakukan dengan lahan yang sempit.

Kebanyakan orang beranggapan kalau usaha peternakan itu hanya bisa dikembangkan di daerah pedesaan yang sudah pasti memiliki lahan yang luas.

Akan tetapi anggapan tersebut tidak semuanya benar, karena masih ada beberapa jenis usaha ternak yang menguntungkan di lahan sempit dan cocok dikembangkan di daerah perkotaan.

Namun memulai usaha budidaya di lahan yang sempit memang membutuhkan pertimbangan yang matang, karena ada banyak sekali usaha ternak yang bisa kamu coba di lahan sempit tersebut.

Baca juga: Peluang Bisnis yang Tidak Ada Matinya! Pengangguran Harus Coba Ini

Maka dari itu melalui artikel ini akan dibahas tentang informasi yang berkaitan dengan peluang usaha ternak tanpa harus memiliki atau menyewa lahan yang luas.

Berikut beberapa usaha ternak yang bisa dimulai di daerah perkotaan tanpa modal besar dan tidak harus lahan luas, yang dihimpun ValoraNews.com dari channel Youtube Bisnis Bagus.

10 Ide Usaha Ternak di Lahan Sempit

1. Ternak Burung Kicau

Ada puluhan bahkan ratusan spesies burung kicau yang ada di dunia. Usaha ternak burung memiliki peluang yang begitu menjanjikan dan layak untuk dikembangkan. Untuk kamu yang menyukai binatang peliharaan maka usaha ini adalah pilihan terbaik bagi kamu.

Baca juga: Tinggal di Pedesaan Raup Penghasilan Rp300 Ribu/Hari, Cobain Peluang Usaha Ini

Apalagi bisnis burung kicau memang menawarkan keuntungan yang sangat besar. Penghasilan hingga puluhan juta hasil dari berbisnis burung kicau bukanlah hal yang mustahil untuk di dapatkan.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI