Gulo-gulo Tareh, Menu Wajib Urang Awak Generasi 90-an yang masih Dijual di Pasar Atas Bukittinggi

Minggu, 07 Agustus 2022, 18:33 WIB | Kuliner | Kota Bukittinggi
Gulo-gulo Tareh, Menu Wajib Urang Awak Generasi 90-an yang masih Dijual di Pasar Atas...
Gulo-gulo Tareh yang dikemas secara sederhana oleh PKL di dekat Jenjang 40 Pasar Atas Bukittinggi. (hamriadi)

Namun, sejauh ini belum ada penelitian yang memastikan efektivitas gula aren dalam memelihara kesehatan tulang. Oleh karena itu, Anda perlu memenuhi kebutuhan vitamin D dan kalsium, serta berolahraga secara rutin agar tulang tetap sehat.

4. Menurunkan risiko batu ginjal

Batu ginjal terdiri dari berbagai jenis dan salah satunya adalah batu yang terbentuk dari endapan kalsium. Sebuah studi menyatakan bahwa kekurangan asupan kalium bisa meningkatkan risiko terbentuknya endapan kalsium di ginjal, sehingga menyebabkan batu ginjal.

Nah, untuk mencegah batu ginjal, Anda disarankan mencukupi kebutuhan kalium setiap hari. Jumlah asupan kalium yang dianjurkan untuk orang dewasa sehat per hari adalah sekitar 3.500--4.700 mg. Nutrisi kalium tersebut dapat pula Anda peroleh dengan mengonsumsi gula aren.

Bahaya Konsumsi Gula Aren secara Berlebihan

Meski memiliki kadar kalium yang lebih tinggi dan dianggap lebih sehat daripada gula biasa, bukan berarti Anda boleh mengonsumsi gula aren secara berlebihan. Hal ini karena gula aren juga mengandung fruktosa dan sukrosa yang tinggi sehingga tetap dapat meningkatkan kadar gula darah bila dikonsumsi terlalu banyak.

Penting pula untuk Anda ingat bahwa asupan gula yang berlebihan tidak hanya menyebabkan kerusakan gigi dan obesitas, tetapi juga meningkatkan risiko terkena diabetes, gangguan ginjal, dan penyakit jantung. (ham)

Halaman:
1 2 3
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI