32 Warga Padang Panjang Ikuti Seleksi Pelatihan Kerja ke BBPVP Serang

Kamis, 16 Juni 2022, 17:29 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang Panjang
32 Warga Padang Panjang Ikuti Seleksi Pelatihan Kerja ke BBPVP Serang
Koordinator Penyelengaraan dan Pemberdayaan BBPVP Serang, Chairuka Dewi menjelaskan tentang peluang dan tantangan mengikuti pelatihan di Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBPVP) Serang, Provinsi Banten, Kamis di Padang Panjang. (kominfo)

Dijelaskannya, program ini merupakan salah satu upaya Pemko dalam mengurangi angka pengangguran di Kota Padang Panjang. Ke depan, pihaknya akan terus berupaya dan melakukan koordinasi dengan berbagai pihak lainnya agar bisa mendapat kuota untuk pelatihan kerja.

"Ada tes tertulis dan wawancara dalam seleksi ini. Delapan peserta terpilih, empat orang akan mengikuti pelatihan operator listrik industri dan empat orang lagi mengikuti pelatihan plat welder SMAW 3G," jelasnya.

Sementara itu, sebagai pemateri dalam sosialisasi ini, Koordinator Penyelengaraan dan Pemberdayaan BBPVP Serang, Chairuka Dewi dan Sub Koordinator Bidang Pemberdayaan BBPVP, Sayikto. (ham)

Baca juga: Meriahkan HUT RI, Padang Panjang dan Bank Nagari Luncurkan Program Subsidi Bunga, Ini Kata Gubernur

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI