Wako Padang Panjang Minta Vaksinasi Siswa Asrama jadi Prioritas
Adapun terkait MTQ, Asrul mengatakan, hendaknya yang mengikuti kegiatan itu sudah memilik surat bebas Covid19. "Yang ikut MTQ, setiap kafilah dari berbagai daerah harus punya surat bebas Covid19," sebutnya.
Awasi Sekolah Tiap Hari
Ketua DPRD, Mardiansyah mengatakan, pengawasan dari Satgas Covid19 harus tiap hari di sekolah-sekolah.
Baca juga: Meriahkan HUT RI, Padang Panjang dan Bank Nagari Luncurkan Program Subsidi Bunga, Ini Kata Gubernur
"Prokes di lingkungan sekolah harus ketat. Disertai dengan penyemprotan disinfektan. Lalu, rumah isolasi di kelurahan perlu digalakkan kembali," ujarnya. (kyo)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Prodi Pariwisata ISI Padang Panjang Datangkan Direktur Pemasaran Kemenpar, Ini Targetnya
- KPU Sumbar Gelar Jambore Demokrasi Pelajar, Idham: Program Literasi yang Layak Ditiru
- Kapolda Sumbar Perintahkan Bintara Pembawa 141 Paket Ganja Ditindak Tegas
- Semarak Ramadhan di Kota Padang Panjang, Dari Itikaf, Berbagi Berkah hingga Tadarusan
- Warga Tiga Kabupaten Terdampak Erupsi Gunung Marapi Dibantu 157 Ton Beras
Aneka Lomba dan Donor Darah Warnai HUT Korpri di Bukittinggi
Kabar Daerah - 13 November 2024
Silaturahmi dengan Ketua DPRD, PWI Sumbar Sampaikan Pokok Padang
Kabar Daerah - 13 November 2024