Irfendi Arbi Dijadwalkan Terima Penghargaaan Jasa Bakti Koperasi

Rabu, 11 Juli 2018, 16:42 WIB | Wisata | Kab. Lima Puluh Kota
Irfendi Arbi Dijadwalkan Terima Penghargaaan Jasa Bakti Koperasi
Bupati Limapuluh Kota, H Irfendi Arbi mengunjungi KSU Sutra Ketinggian belum lama ini. (humas)

Sebelumnya, Kasman Kasim menjelaskan, selama kepemimpinan Irfendi Arbi, sejumlah koperasi berkembang secara signifikan. Koperasi itu di antaranya KPN TK/SD Guguak yang kini telah mampu mengembangankan asetnya sebesar Rp4 miliar, dari semula berjumlah Rp15 miliar pada tahun 2017 menjadi Rp19 miliar pada 2018 ini.

Begitu juga dengan KSU Sutra Ketinggian Kecamatan Harau yang kini mampu merangkul sekitar 90% masyarakat ketinggian dan nagari sekitarnya. Bahkan koperasi yang beranggotakan sebanyak 631 orang itu, dalam tahun lampau saja mampu meningkatkan asetnya dari semula Rp2,9 menjadi Rp3,9 milyar. Tak kalah menariknya, KSU Sutra ini juga telah memiliki usaha tambungan sampah dan mengelola usaha jual beli gambir. (rls/kyo)

Bupati Limapuluh Kota, H Irfendi Arbi mengunjungi KSU Sutra Ketinggian belum lama ini. (humas)

Baca juga: Bukittinggi Raih Penghargaan di Peringatan Hari Koperasi

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI