Ide Bisnis Anak Muda, Cuan Lebih Banyak! Paling Pesat Dicari Konsumen
DI Tahun 2024 ini apa sih yang bisa dilakukan oleh anak muda sekarang? Sesuatu yang bisa mendatangkan sumber peghasilan yang layak untuk biaya hidup, tanpa membebani orang tua lagi.
Mungkin salah satu hal yang bisa kamu jadikan pilihan adalah menjalankan sebuah bisnis. Bisnis yang skalanya memang diperuntukkan kepada anak muda sekarang.
Nah melalui artikel inilah ValoraNews.com mencoba berbagi informasi seputar itu. Paling penting sekarang kamu tanamkan dulu niat yang besar dalam diri akan serius menekuninya.
Karena semudah apa pun sebuah usaha atau bisnis, tidak akan pernah berhasil kalau dijalankan setengah hati.
Baca juga: Ide Bisnis Trend Tahun 2024: 10 E-Commerce Niche yang Booming saat Ini
Terlebih bagi kamu yang tengah mencari bisnis dengan potensi keuntungan yang besar. Kemudian waktu pengerjaan yang bebas, dan juga kebebasan finansial.
Pastikan kamu membaca artikel ini hingga selesai, jika memang ingin tahu ide bisnis apa yang cocok bagi kamu sebagai anak muda milenial di tahun 2024 sekarang.
Berikut 3 rekomendasi ide bisnis anak muda, yang dirangkum secara detail dari kanal Youtube Tom MC Ifle.
3 Ide Bisnis Menjanjikan Anak Muda di Tahun 2024
1. Thrift Shop
Baca juga: Cara Dapat Omzet Rp1 Juta/Hari dengan Bisnis Online
Menjual pakaian bekas yang tidak lulus dari ujian pabrik, adalah salah satu peluang yang layak untuk kamu jadikan pertimbangan.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
- OJK Hentikan Stimulus Covid19 untuk Sektor PVML, Ini Alasannya
Robert Hendrico Terima SK Sebagai Ketua Dewan Pakar DPP PJS
Nasional - 21 September 2024
Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
Nasional - 21 September 2024