Awali Tahun 2024 dengan 4 Ide Bisnis Ini, Penghasilannya Tembus Rp10 Juta Sebulan!

Rabu, 03 Januari 2024, 13:42 WIB | Bisnis | Nasional
Awali Tahun 2024 dengan 4 Ide Bisnis Ini, Penghasilannya Tembus Rp10 Juta Sebulan!
Ilustrasi ide bisnis menjanjikan di awal tahun 2024 sekarang. (Foto: Canva/Pinterest)
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

SEKARANG kehidupan telah terintegrasi dengan teknologi yang canggih, membuat pencarian peluang bisnis online menjadi lebih mudah.

Kamu dapat menjalankan bisnis di mana saja dan kapan saja tanpa perlu menyewa toko atau mengelola stok barang.

Jangan khawatir, perkembangan teknologi juga mendukung bisnis online tanpa perlu mengurus persediaan barang.

Kesempatan ini seharusnya kamu manfaatkan dengan sebaik-baiknya, dan hindari rasa malas serta penundaan.

Baca juga: Peluang Bisnis yang Tidak Ada Matinya! Pengangguran Harus Coba Ini

Dalam artikel ini, kamu bisa menjelajahi empat peluang bisnis online dengan modal kecil namun memiliki potensi keuntungan besar.

Informasi ini dirangkum dari kanal Youtube Teknobie. Kamu bisa lihat apa saja bisnis online yang dapat menjadi peluang sukses di awal tahun 2024 ini.

4 Bisnis Online Modal Kecil Untung Besar

1. Dropship

Bisnis dropship mungkin bisa dicoba, soalnya gak ribet dan bisa dapet untung lumayan. Kamu nggak perlu punya stok barang sendiri, lho.

Baca juga: Tinggal di Pedesaan Raup Penghasilan Rp300 Ribu/Hari, Cobain Peluang Usaha Ini

Sekarang, banyak banget produk yang bisa kamu jual lewat dropship. Mulai dari baju, makanan sehat, sampai skincare atau kosmetik. Keuntungannya, kamu punya banyak pilihan produk dan risikonya kecil.

Halaman:
TANGGAPAN MASYARAKAT TENTANG CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PILKADA SERENTAK 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan: