UMKM jadi Pondasi Pertumbuhan Ekonomi, Nevi Zuairina: Selesaikan Tantangan dengan Kerjasama

Selasa, 24 Oktober 2023, 09:00 WIB | Bisnis | Kota Bukittinggi
UMKM jadi Pondasi Pertumbuhan Ekonomi, Nevi Zuairina: Selesaikan Tantangan dengan...
Anggota Komisi VI DPR RI, Nevi Zuairina saat membuka Pelatihan Peningkatan Sumberdaya Pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Bukittinggi, kemarin. (humas)

Gerakan ini bertujuan untuk memajukan produk-produk lokal Indonesia dan meningkatkan kepercayaan diri bangsa terhadap potensi dan kualitas produk buatan dalam negeri.

"Melalui implementasi kebijakan-kebijakan yang telah digulirkan, diharapkan UMKM di Indonesia akan jadi lebih kuat, meningkatkan pendapatan, menciptakan lapangan kerja, dan berkontribusi secara signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi nasional dan daerah," tutup Nevi Zuairina. (*)

Baca juga: 8 Rekomendasi Produk UMKM Paling Banyak Diminati! Cocok Untuk Ide Usaha di Rumah

Halaman:
1 2

Penulis: Veri Rikiyanto
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan: