7 Ide Usaha Keliling Untung Rp3 Juta Sehari, Yuk Simak!
Lalu pastikan buah-buahan yang dijual adalah buah-buahan yang segar dan berkualitas, yang menjadi salah satu keunggulan dari usahamu.
3. Usaha Minuman Keliling
Usaha yang ketiga yaitu minuman keliling. Di mana usaha ini menjadi salah satu bisnis yang sangat ramai, karena bisa dijalankan dengan modal kecil dan keuntungan yang diperoleh pun lumayan besar.
Ada banyak sekali jenis minuman yang bisa kamu jual dengan cara berkeliling. Di antaranya seperti kopi keliling, jahe susu, aneka minuman segar, aneka jus, es buah, dan lain-lain.
Apalagi di zaman modern seperti sekarang, kamu bisa menginovasi produk-produk minuman menjadi sebuah minuman yang unik. Seperti menambahkan topping keju, susu, mises seres, dan lain-lain.
Sehingga menghasilkan produk minuman yang unik & menarik, serta bisa bersaing di pasaran baik dari kualitas rasa atau pun harga.
4. Usaha Makanan Siap Saji
Usaha yang keempat yaitu usaha makanan siap saji keliling. Usaha ini dilakukan dengan berkeliling dari satu tempat ke tempat lain.
Upayakan kamu memberikan pelayanan khusus bagi mereka yang ingin mendapatkan makanan, tanpa harus bersusah payah meninggalkan rumah dan keluarkan biaya untuk transportasi.
Jika lokasinya cukup jauh usaha ini tidak mengandalkan atau menunggu konsumen. Namun kamu harus menjemput konsumen yang membutuhkan produk makanan yang dijual.
Dengan demikian usaha ini mempunyai keuntungan yang dapat menjemput pasar, atau konsumen. Banyak sekali produk makanan yang bisa dijual dengan strategi berjualan keliling.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024