Unik dan Belum Banyak Pesaing, Ide Usaha Kuliner Bola Roma bisa Untung Jutaan?
BAGI kamu yang sedang mencari topik terkait ide usaha atau pun bisnis, ada rekomendasi yang bisa kamu coba yaitu kuliner Bola Roma.
Kuliner ini cukup unik dalam proses pembuatan atau pun bahan-bahannya, apalagi belum banyak pesaing yang mengetahui ide bisnis tersebut.
Dari pada kamu bingung dengan pertanyaan, "usaha ini sudah ada yang jual" dan mengkhawatirkan peluang, mari coba usaha bisnis baru serta unik.
Apabila laku, kamu berkemungkinan untung jutaan dengan akumulasi penjualan sekitar Rp5-10 ribuan per produk. Untuk dapat untung sejutaan, kamu harus jualan ratusan Bola Roma.
Baca juga: Bisnis Kuliner Paling Laris di Bulan Ramadan, Untung bisa Jutaan Rupiah
Supaya ratusan Bola Roma terjual, dapat diperkirakan kamu membutuhkan rentang waktu beberapa hari sampai semingguan. Memang tidak mudah, tapi bisa jadi ide unik karena kuliner ini belum banyak pesaing.
Pada artikel ini, Valora News hanya menjabarkan perkiraan modal dan bahan yang dibutuhkan untuk pembuatan Bola Roma sekali jualan dengan kisaran keuntungan, mungkin ratusan ribu saja per harinya.
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya bahwa jika ingin mendapat keuntungan jutaan, maka kamu harus menjual lebih banyak Bola Roma dalam waktu beberapa hari. Itu kalau laku semuanya, namanya juga jualan pasti ada yang tidak laku.
Bahan Jualan Kuliner Bola Roma
Untuk membuat adonan kuliner Bola Roma, kamu membutuhkan beberapa bahan seperti satu bungkus roti roma kelapa seharga Rp8.500 dan susu frisian flag 3 sachet Rp6.000an.
Baca juga: Ide Bisnis Kuliner Ngodeng Di Pinggir Jalan! Begini Cara Gabung Franchisenya
Berikutnya, kamu bisa beli Meses atau coklat batang atau selai (tergantung kemampuan) dengan alokasi harga Rp15.500. Lalu keju Rp12.500, tepung beras Rp6.900 serta tepung terigu Rp13.900an.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024