Bullying Bukan Perkara Sepele, Ini Dampaknya Menurut Direktur RSJ Tampan

Minggu, 15 Oktober 2023, 11:00 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Riau
Bullying Bukan Perkara Sepele, Ini Dampaknya Menurut Direktur RSJ Tampan
Direktur Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Tampan, drg Sri Sadono Mulyanto

Risiko depresi ini bahkan bisa lebih tinggi pada korban perundungan elektronik, misalnya melalui media sosial, pesan singkat, atau email, dibandingkan bullying secara langsung.

"Bullying bukan hal yang main-main, oleh karenanya mari kita cegah bullying, sebab akan membuat anak-anak depresi," imbuhnya.

"Untuk kita yang dewasa ini, jangan meletakan target yang setinggi-tingginya, karena jika tidak tercapai akan depresi dan sebagainya. Intinya lebih banyakin bersyukur dan selalu mengingat tuhan sehingga dalam menjalankan hidup ini penuh dengan kesabaran," pungkas drg Sri Sadono Mulyanto. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Arif Budiman Effendi
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI