3 Ide Usaha Modal Nekat, Sehari Cuan Rp5 Juta!
Layaknya sebuah website, landing page kini mulai banyak digunakan oleh para pebisnis yang ingin menjual produknya secara online.
Selain harga yang cukup murah landing page juga banyak digunakan para pebisnis online, karena lebih efisien jika dibandingkan dengan menggunakan website.
Bila saat ini kamu sedang mencari ide usaha, maka anda bisa mencoba jenis usaha yang satu ini. Kemudian untuk harga yang ditawarkan dalam jasa pembuatan landing page juga bervariasi.
Baca juga: Tips Memilih Bisnis Franchise yang Tepat, Dijamin Anti Rugi!
Biasanya berkisar antara Rp500.000 sampai dengan Rp5 juta tergantung kerumitan sesuai keinginan klien kamu. Jadi bisa langsung didiskusikan dengan klien.
Nah jika kamu tertarik dengan usaha ini, namun kamu tidak paham dengan pembuatan program komputer. Kamu bisa mempekerjakan orang sesuai keahlian di bidangnya.
Selain itu kamu juga bisa mencari jasa freelance untuk mengerjakan usaha ini, dengan begitu kamu sudah punya usaha jasa pembuatan landing page.
2. Jasa Desain Feed Indtagram
Masih berkaitan dengan bisnis online, usaha yang satu ini bisa dibilang sangat-sangat menguntungkan. Untuk marketnya sendiri, usaha ini memiliki pasar yang cukup luas.
Di mana target pasar kamu yaitu orang-orang yang memulai bisnis dan memasarkan produknya melalui Instagram. Nah dengan beredar luasnya para pebisnis online, membuat usaha yang satu ini semakin potensial untuk dijalankan.
Bahkan kelebihan dari usaha ini, kamu tidak perlu memiliki banyak modal untuk menghasilkan keuntungan yang begitu fantastis. Jika melihat harga dan keuntungan yang ditawarkan, bisa kamu lihat contoh yang menjual jasa ini di marketplace.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024