Simpel tapi Cuannya Bombastis! Pemula Wajib Cobain Ide Bisnis Ini

Rabu, 13 September 2023, 09:00 WIB | Bisnis | Nasional
Simpel tapi Cuannya Bombastis! Pemula Wajib Cobain Ide Bisnis Ini
Ilustrasi ide bisnis bagi pemula yang takut rugi. (Foto: Canva)

Berjualan makanan adalah ide biasa, tetapi juga yang paling menguntungkan. Kamu bisa mencoba menjual keripik, jajanan sekolah, atau makanan khas daerah.

Meskipun bukan sesuatu yang baru, kamu tetap bisa mencoba berbisnis dengan kreasi makanan yang sudah ada. Entah itu menambahkan rasa membuat bentuk yang berbeda atau memberikan nilai tambah lainnya.

2. Kue dan Dessert

Baca juga: Jangan Pernah Coba-coba Buka Resto Korean, Kalau Belum Tahu Tips Bisnisnya Berikut!

Bisnis untuk pemula yang satu ini, sedang menjadi trend di kalangan masyarakat. Berbagai kue dan dessert ala Korea bisa menjadi bisnis menguntungkan untuk dicoba.

Membuat makanan seperti ini, tidak memerlukan modal yang besar. Sebagai awal kamu hanya perlu membuat satu sampai dua kue, untuk ditawarkan ke media sosial.

Kamu juga bisa membuat beberapa dessert untuk dibagikan kepada kerabat atau teman, sebagai cara untuk memasarkan sekaligus survei rasa. Jika hasil survei dan feedback nya baik, maka kamu bisa melanjutkan bisnis tersebut.

3. Les Online

Membuka bisnis les atau kursus online, dapat mendatangkan keuntungan dan cocok sebagai ide bisnis untuk pemula. Kamu tidak memerlukan modal untuk melakukannya.

Kamu hanya perlu menyiapkan laptop dan materi pembelajaran saja untuk murid yang akan kamu ajarkan. Selain itu, pilihan pembelajarannya juga banyak yang bisa kamu pilih atau berikan.

Diantaranya mulai dari akademik seperti matematika dan IPA, hingga non akademik seperti menari dan musik. Skill dan kemampuan yang kamu punya bisa menjadi peluang menjanjikan bukan.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI