Buka Usaha Katering Sehari Untung Rp500 Ribu, Ternyata Begini Tipsnya!
Misalnya variasi makanan yang dijual target pasar harga makanan dan sebagainya. Kamu juga bisa menentukan harga yang bersaing ketika sudah selesai melakukan riset.
Selain itu dengan melihat hasil riset, kamu juga bisa menentukan langkah mana yang harus dilakukan agar tidak buntung.
2. Menentukan Nama Brand
Supaya usaha kateringmu bisa mudah dikenal banyak orang kamu harus membuat nama brand. Buatlah nama brand yang unik dan menarik agar mudah diingat orang lain.
Pemberian nama juga tidak bisa sembarangan, karena harus memiliki hubungan dengan katering tidak hanya itu saja pemberian nama brand sebaiknya memiliki makna yang baik alasannya nama yang baik bisa mendatangkan keberuntungan.
3. Mencari Supplier
Tips selanjutnya kamu harus mencari supplier yang tepat untuk usaha katering yang akan dijalankan. Mencari supplier yang tepat berarti harus riset terlebih dahulu.
Carilah supplier yang menjual produk dengan harga lebih murah. Kenapa harus mencari yang lebih murah? Sebab bahan makanan yang dibutuhkan dalam usaha ini cukup banyak.
Jika mendapatkan supplier dengan harga murah, maka bisa menekan pengeluaran. Pastikan supplier tersebut menjual bahan baku yang berkualitas, jangan sampai bahan yang dijual tidak segar apalagi busuk.
4. Menyiapkan Modal Usaha
Setelah tiga hal di atas sudah dipersiapkan dengan matang, selanjutnya kamu perlu mempersiapkan modal usaha. Modal usaha yang dibutuhkan sesuaikan dengan kemampuan karena masih pemula.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024