Bisnis Online Pemula Sepi Pengunjung? Ternyata Ini 6 Sebab dan Cara Mengakalinya
4. Foto Produk
Ini bagian terpenting dari jualan yaitu sebuah foto, dimana kamu harus menampilkan pelataran sebagus mungkin agar dapat menarik perhatian pembeli.
Jika kamu belum mampu menyewa fotografer profesional, dapat memaksimalkan foto sendiri dengan beberapa tips seperti pergi ke mall atau kafe bagus untuk mengambil foto.
Kedua, kamu bisa menyertakan beberapa properti seperti buah-buahan atau pun pernak-pernik terkait. Jangan lupa memperhatikan pencahayaan bagus, kalau bisa take di luar rumah sekitar pukul 9 pagi atau 3 sore agar terkena sinar matahari langsung.
5. Gak percaya diri
Kesalahan penjual pemula berikutnya menurut Lovelly Aira yaitu mereka tidak percaya diri dengan produk yang dijual, hal ini yang membuat mereka sulit berkembang karena suka menyerah duluan.
Kamu harus memiliki mental kuat untuk menjalankan niatmu, sehingga kamu dapat memahami produk jualanmu apa dan bisa mempromosikannya dengan baik.
Dapat disimpulkan bahwa untuk meningkatkan rasa percaya dirimu saat menjual, kamu harus mengenal dan menyukai hingga membeli dulu produknya. Sehingga, kamu dapat memperoleh kekurangan dan kelebihannya secara langsung.
Dengan melakukan metode tersebut, kamu dapat lebih mudah dalam menentukan ide konten promosinya nanti akan seperti apa. Yuk praktekkan sekarang, kemudian evaluasi kontenmu apa yang kurang atau apa yang harus diperbaiki.
6. Harga Produk
Terakhir, kesalahan pebisnis pemula yang jualan online nya sepi adalah karena manargetkan harga di luar pasaran. Kalau bisa, jangan berani pasang harga mahal dulu agar bisa berkompetetif dengan pesaing lain.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024