Ide Kerja Sampingan, Modal HP bisa Cuan hingga Rp9 Juta di Website Freelance Ini

Senin, 10 Juli 2023, 18:48 WIB | Bisnis | Nasional
Ide Kerja Sampingan, Modal HP bisa Cuan hingga Rp9 Juta di Website Freelance Ini
Ilustrasi situs penghasil uang hingga Rp9 juta perbulan. (Foto: Canva)

KEMAJUAN teknologi membuat orang-orang sekarang semakin mudah dalam mencari pekerjaan sampingan. Seperti web freelance satu ini bisa menghasilkan cuan hingga Rp9 juta.

Tidak sedikit masyarakat Indonesia yang memanfaatkan perkembangan internet sebagai tempat menghasilkan uang untuk memenuhi kebutuhan ekonomi sehari-harinya.

Mulai dari memanfaatkan marketplace, media sosial dan juga website freelance. Di media sosial pun sekarang orang juga banyak yang berjualan, seperti Tiktok misalnya.

Tapi kali ini, ValoraNews.com tidak sedang berbicara persoalan sosial media, melainkan web freelance. Untuk terjun ke dalam web freelance ini kamu tidak bisa sembarangan saja.

Baca juga: Gila! Ada Event Menarik dari Google, Pengguna Bisa Cuan Jutaan Rupiah, Simak Ini Caranya

Kenapa? Karena sekarang sangat banyak bertaburan web freelance di antaranya pun juga ada yang scam. Jadi kamu harus cerdas dan berhati-hati dalam memilih freelance yang aman dan tidak merugikan.

Salah satunya yang bisa kamu coba yaitu web Workedbd. Situs ini sudah terbukti membayar hingga jutaan rupiah bagi penggunanya.

Kamu bisa mengecek kembali di Transpilot tentang rating yang dimiliki oleh situs workedbd ini. Jika ada yang belum tahu, Transpilot merupakan halaman yang digunakan sebagai tempat pengecekan rating sebuah situs web.

Dari situ kamu akan melihat berapa tinggi rating yang dimiliki oleh situs workedbd. Tidak haya itu, situs ini pun sudah banyak direview oleh Youtuber Indonesia.

Baca juga: 5 Rekomendasi Website Penghasil Uang Terpercaya! Cuan Hingga Rp5 Miliar/bulan

Salah satunya Muhammad As'ad yang sudah membuktikan bahwa situs ini benar terbukti membayar. Dia mengaku pernah melakukan penarikan uang sebanyak Rp9 juta selama sebulan pengerjaan freelance Workedbd.

Halaman:

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan: