Ide Bisnis di Desa, Modal Rp1 Juta Sudah bisa Usaha Ternak Ikan Lele, Ini Caranya
Misalkan kamu jual di angka tengah Rp250 per ekor kalikan 5000, maka kamu bisa mendapatkan uang sebesar 1,2 juta lebih dalam satu siklus dari modal kamu yang Rp1 juta. Keuntungan yang kamu dapat pun bisa sebanyak Rp250 ribu.
Jika kamu bisa mengulang cara tersebut dari awal setelah menjual yang pertama, keuntungan yang kamu dapat pun bisa bertambah. Karena kamu tidak harus mengeluarkan biaya lagi untuk membuat kolam, sebab kolam yang pertama masih ada.
Siklus berikutnya kamu juga bisa meningkatkan jumlah ternaknya. Nah untuk siklus ketiga kamu bisa tingkatin jumlah ternaknya dengan membuat kolam yang baru, bisa tambah satu atau dua.
Karena keuntungannya sudah bertambah dari dua kali siklus panen yang pertama Rp250 ribu yang kedua Rp550 ribu, jadi keuntungan dari 2 siklus panen itu kamu sudah setting keuntungan itu sekitar Rp750 ribu.
Itulah beberapa tips memulai usaha ternak ikan lele dengan modal Rp1 juta yang dihimpun ValoraNews.com dari channel Youtube Ternak Ikan.
Bagaimana apakah kamu sudah mulai paham bagaimana cara menjalankan bisnis ternak ikan lele, dengan modal Rp1 juta? Selamat mencoba! (*)
Jika kamu ingin mendapatkan informasi terkait ide bisnis dan DANA Kaget setiap harinya, silakan bergabung di Grup Telegram Ini.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024