Dikasih Rp451.000, Website Penghasil Uang Timebucks Apakah Terbukti Membayar?
Lanjut ke kolom 'task' yang menyediakan pembayaran hingga 7,693 dollar dengan ikuti saja intruksi yang ditampilkan, lalu klik 'Start A New Task'.
Misalnya kamu ingin menggunakan platform Youtube, pilih opsi tersebut pada sub kategori dan klik 'best earning' di kolom Sort By serta All Freequencies.
Pilih salah satu video Youtube yang sudah disediakan pada task tersebut, dengan aturan makin lama durasi tontonan videonya, makin banyak juga dollar yang kamu dapatkan.
Ikuti intruksi yang ditampilkan pada sub judul 'advertisers instructions' sebelum klik video Youtube dengan tampilan biru dan mulai mengerjakan tugas.
Setelah menyelesaikan semua tugas, klik 'start campaign' dan kirimkan bukti bahwa kamu telah menyelesaikan semua tugas yang diinginkan.
Tunggu proses peninjauan selesai dari 3 hari hingga 2 minggu kemudian, meskipun cukup lama, tapi Timebucks sudah pasti terbukti membayar.
Sembari menunggu proses uang masuk, kamu bisa mengerjakan tugas lainnya dengan cara kerja yang sama seperti intruksi terlampir di atas.
Cara Cairkan Uang dari Website Timebucks
Batas minimal pencairan uang dari website Timebuck adalah 10 dollar dengan jadwal penarikan setiap hari Rabu, langsung saja cari opsi 'setting' dan pilih 'payment method'.
Tentukan metode pembayaran yang diinginkan seperti Payeer, Paypal, Transfer Bank, Airtm dan Skrill serta Virtual Visa Card dan lainnya.
Kamu tidak perlu melakukan proses withdraw pada umumnya, karena setelah mendaftarkan metode pembayaran, Timebucks akan mengirim otomatis jika saldomu telah capai 10 dollar.
Apakah Timebucks Terbukti Membayar?
Youtuber Maijun Tarlando Sinaga telah memperlihatkan riwayat transaksinya selama menggunakan Timebucks sejak Desember 2021, hingga sekarang.
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024