Pertama di Indonesia: Pinjaman Bank Berbasis Aplikasi dari BRI, Tanpa Agunan, Plafon 20 Juta dan Cair dalam 10 Menit

Sabtu, 24 Desember 2022, 21:53 WIB | Bisnis | Nasional
Pertama di Indonesia: Pinjaman Bank Berbasis Aplikasi dari BRI, Tanpa Agunan, Plafon 20...
Ilustrasi.
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

PINJAMAN tanpa agunan, merupakan salah satu jenis pinjaman yang makin diminati dari BRI. Dengan bermodalkan KTP, pinjaman online sebesar Rp20 juta tanpa jaminan, akan cair dalam 10 menit.

BRI atau Bank Rakyat Indonesia merupakan salah satu bank terbesar milik Pemerintah sekaligus tertua, didirikan pada tanggal 16 Desember 1895.

Adapun layanan yang disediakan Bank BRI beragam, mulai dari pembayaran tagihan, transaksi online, kartu kredit, simpanan dan produk pinjaman.

Salah satu produk pinjaman yang disediakan Bank BRI, ialah pinjaman online. Pinjaman online tersebut disediakan oleh anak perusahaan.

Baca juga: OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024

Pinjaman online sendiri merupakan fasilitas pinjaman uang oleh penyedia jasa keuangan, dimana proses pengajuan hingga pencairannya secara online.

Salah satu pinjaman BRI yang langsung cair menggunakan HP ialah produk Pinang alias Pinjaman Tenang.

Pinjaman online BRI Pinang, menawarkan layanan pinjaman dana tunai dengan limit hingga Rp20 juta dan tenor maksimal 12 bulan.

Pinang sudah terdaftar secara resmi dan memiliki izin operasional dari OJK sehingga aman bagi penggunanya.

Baca juga: OJK Sumbar Imbau Masyarakat Waspada dengan Investasi dan Pinjol Ilegal

Aplikasi Pinang juga tanpa jaminan dan proses pendaftaran hingga pencairan hingga butuh 15 menit.

Halaman:

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN NOMOR URUT CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG 2024