30 Perwakilan Ikuti Sosialisasi Pemberdayaan Ormas di Pasaman Barat
"Jadikan ajang sosialisasi ini sebagai ajang komunikasi aktif terkait kondisi daerah dan silahkan sampaikan apa yang seharusnya kita sinergitas khan di lapangan kegiatan kita, apalagi dalam sosialisasi ini kita ada narasumber dari pihak TNI/Polri."
"Manfaatkan pertemuan ini untuk menyusun strategi dan langkah kedepannya untuk kemajuan Pasbar yang kita cintai ini. Mari Kesbangpol ini, sebagai mitra Ormas di Pemerintahan Daerah, mari jadikan kantor Kesbangpol ini sebagai rumah keduanya Ormas," pungkas Yosmar Difia yang juga mantan Kabag Humas Pasbar itu.
Sementara itu, keterangan dari salah seorang perwakilan Ormas, Mon Eferi dari MRPB Pasbar menyampaikan ucapan terimakasih, atas terlaksananya kegiatan yang digagas pada Badan Kesbangpol ini.
Baca juga: Besok, Kemkominfo Bahas Etika Pelajar Era Dunia Digital Bersama Guru dan Pelajar Kabupaten Pasaman
"Terimakasih untuk Pemda Pasbar melalui Badan Kesbangpol, dengan adanya kegiatan ini, kami Ormas merasa diperhatikan dan merasa diayomi, kiranya kegiatan ini bisa dilaksanakan lebih sering sehingga kami para Ormas mendapatkan wadah informasi dan wadah komunikasi untuk tujuan kebaikan masyarakat Pasbar yang kita cintai," pungkas dia. (pl1)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- 7.764 Orang Warga Pasaman Barat jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Iuran Dibayarkan dari DBH Sawit
- Tantangan Kesehatan Pasbar masih Tinggi
- Debat Putaran II Pilkada Pasbar, Alfi Syahrin: Jangan Keluar dari Tema agar Masyarakat Punya Referensi Lengkap
- Polda Sumbar Anugerahkan Penghargaan untk Plt Bupati Pasbar
- Risnawanto Tutup Adyarajaddipa Gudep Teritorial Adat dan Budaya Pasaman Barat