Wabup Tanahdatar Lantik Dayantos jadi Pj Wali Nagari Lawang Mandahiling
Wakil Bupati Tanahdatar, H Zuldafri Darma usai melantik menyampaikan ucapan selamat pada Dayantos yang telah ditunjuk sebagai Pj Wali Nagari Lawang Mandahiling. "Semoga saudara dapat melaksanakan tugas pemerintahan dengan baik, pembangunan dan kemasyarakatan hingga dilaksanakan dan terpilihnya wali nagari yang baru melalui pemilihan serentak mendatang," ucapnya.
Kepada wali nagari yang lama. Dia sampaikan ucapan terima kasih atas jasa dan pengabdian kepada pemerintah dan masyarakat, semoga kerja sama dan kerja keras selama ini menjadi amal ibadah dan mendapat balasan yang setimpal dari Allah.SWT.
Terkait tugas Pj walinagari, sama dengan wali nagari definitif, namun demikian selain tugas dimaksud ada tugas lain yang tak kala penting yaitu memfasilitasi pelaksanaan pilwana definitif mendatang.
Baca juga: Alu Katentong, Kesenian Tradisi Anak Nagari Padang Laweh yang masih Bertahan
"Saya minta pada Saudara , ayantos untuk segera menyesuaikan diri dengan lingkungan tugas serta lakukan koordinasi yang baik dengan perangkat nagari, BPRN, KAN dan lembaga unsur guna pelaksanaan roda pemerintahan dan persiapan pilwana definitif nantinya," ulas Zuldafri.
Turut hadir saat pelantikan dan serah terima jabatan tersebut, Kepala Dinas PMDPPKB Nofenril, Camat Salimpaung Abramis Yuzi, Forkopimca, Lembaga Unsur, tokoh masyarakat dan undangan lainnya. (jen)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Fadli Zon Resmikan Museum Sastra Indonesia di Aia Angek, Ini Kata Plt Gubernur Sumbar
- Akhir Pekan Kemana? Yuk Berwisata ke 6 Tempat Liburan di Tanah Datar, Sumbar
- Festival Adat Salingka Nagari Pagaruyung Digelar Dua Hari, Ini Dampaknya Bagi Warga
- Situmbuak Art and Culture Festival Sukses, Arkadius: Jadikan Berkelanjutan dengan Pembinaan Pemkab
- Supardi: Pengelolaan Pariwisata Berbasis Budaya Sumbar belum Secanggih Bali dan Yogyakarta
BWA Salurkan Wakaf 20 Ribu Mushaf Al Quran di Tanah Datar
Kab. Tanah Datar - 13 September 2024
Gubernur Sumbar Salurkan 650 Paket PDRP di Rambatan
Kab. Tanah Datar - 23 Agustus 2024