Tanahdatar Bantu 9 Kg Beras untuk Warga Terdampak Covid19, Ini Kriterianya

Senin, 30 Maret 2020, 19:53 WIB | Wisata | Kab. Tanah Datar
Tanahdatar Bantu 9 Kg Beras untuk Warga Terdampak Covid19, Ini Kriterianya
Sekretaris Daerah Tanahdatar, Irwandi, memimpin rapat pembahasan pemberian bantuan untuk masyarakat miskin terdampak penanganan pandemi Covid19, Senin (30/3/2020) di posko penanganan Covid19 Tanahdatar. (jheni rahmad/valoranews)

Dikatakan Irwandi, pemerintah daerah akan mendorong pihak penyedia memanfaatkan potensi UMKM di Tanahdatar dalam pembuatan Alat Pelindung Diri (APD) seperti masker.

"Terkait peluang UMKM mengambil peran pengadaan masker, bisa kita dorong pihak ketiga, karena pihak ketiga yang akan mengadakan barang, UMKM yang menerima pekerjaanya," tuturnya.

Sementara, Kabag Perekonomian Setdakab Tanahdatar, Masni Yuletri mengatakan, masyarakat miskin Tanahdatar berdasar DTKS sebanyak 36.569 KK.

Baca juga: Stimulus Restrukturisasi Kredit Dampak Covid19 Dimanfaatkan 6,68 Juta Debitur, Didominasi UMKM

"Tim segera bekerja mendata dan menghitung kebutuhan anggaran bantuan beras untuk masyarakat terdampak Covid19," urainya.(jen)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI