Pemilik Haki KSLL Laporkan Dirut PT KSB ke Polres Tanahdatar

Senin, 23 Juli 2018, 13:51 WIB | Wisata | Kab. Tanah Datar
Pemilik Haki KSLL Laporkan Dirut PT KSB ke Polres Tanahdatar
Direktur PT Katama Surya Bumi, Kris Suyanto, memberikan laporan terkait pelanggaran Haki ke Polres Tanahdatar, Kamis (19/7/2018) malam. Keia Suyanto merupakan pemegang Haki Konstruksi Sarang Laba-laba. (istimewa)

Setelah foto Surat Tanda Perimaan Laporan (STPL) kepolisian dikirimkan ke nomor whatsapp perempuan itu, pesan whatsapp tidak ada balasan lagi. Ketika dihubungi kembali melalui nomor telpon terlapor Sabtu (21/7/2018) dan Minggu (22/7/2018) siang, tak kunjung dijawab. Sambungan telepon ditolaknya.

Proses Pemanggilan

Terpisah, Kapolres Tanah Datar AKBP Bayu Aji, mengatakan pihaknya memang menerima laporan terkait dugaan tindak pidana penggunaan Hak Kekayaan Intelektual (Haki) atau hak cipta tanpa izin terkait Konstruksi Sarang Laba-laba. Saat ini sedang dalam proses pemanggilan.

"Laporan sudah pasti ditindaklanjuti, sudah diterima, kita sedang proses pemanggilan, yang dipanggil pertama yang dilaporkan tentunya, klarifikasi. Setelah itu pihak rumah sakit dan IAIN, tapi kita lihat perkembangan dulu," kata Bayu Aji, membenarkan laporan itu saat dikonfirmasi melalui telpon seluler sore kemarin. (vry)

Halaman:
1 2 3
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI