Nelayan Terancam Melaut, Komisi II DPRD Minta Gubernur Keluarkan Edaran

Selasa, 07 Maret 2017, 18:56 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
Nelayan Terancam Melaut, Komisi II DPRD Minta Gubernur Keluarkan Edaran
Ketua Komisi II DPRD Sumatera Barat, Yuliarman. (istimewa)

Dia menekankan, kondisi nelayan Kapal Bagan sangat memprihatinkan dengan lahirnya Permen KP No 71 Tahun 2016 tersebut, kalau tidak dicarikan solusinya oleh pemerintah daerah. Persoalan ini menyangkut kehidupan ribuan nelayan yang merasa ketakutan melaut.

"Tentunya ini akan berdampak kepada kehidupan nelayan yang akan merasa dirugikan dan berdampak kepada kelangsungan hidup nelayan," tegasnya.

Menurut Yuliarman, DPRD menyampaikan surat permintaan tersebut ke gubernur, berdasarkan aspirasi dan permintaan dari masyarakat nelayan. Nelayan sangat berharap permohonan mereka dikabulkan dengan dikeluarkannya surat edaran, sehingga nelayan kapal bagan kembali bisa melaut. (rls/kyo)

Baca juga: Forum Bagian Persidangan dan Perundang-undangan Dewan Digagas, Ini Latar Belakangnya

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI