Pilkada Kota Payakumbuh Diikuti 5 Paslon, Terbanyak se-Indonesia
Usai penetapan, KPU meminta semua paslon untuk menyerahkan susunan tim kampanye dari tingkat kota sampai ke kelurahan, tim relawan kepada KPU, Bawaslu serta untuk Polres Payakumbuh.
Sebelum kampanye dimulai, tanggal 25 September, semua Paslon harus melaporkan dana awal kampanye (LADK) mereka ke KPU, tanggal 24 September 2024, bertepatan Deklarasi Kampanye Damai. (*)
Halaman:
1 2
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Kontes Ternak dan Livestock Expo 2024, Audy Joinaldy Pesankan Pentingnya Inovasi
- 25 Anggota DPRD Payakumbuh 2024-2029 Dilantik
- Pertemuan Pilar-Pilar Sosial Kota Payakumbuh Angkatan XIV, Supardi Ingatkan Pentingnya Sinergisitas dengan Pemerintah
- Kepekaan Sosial Memudar, Supardi: Jurang Persoalan Sosial makin Dalam
- LGBT jadi Isu Utama Program Penyuluhan Sosial Keliling, Ini Kata Ketua DPRD Sumbar