Mahasiswa Merapat! 5 Ide Usaha Liburan Akhir Tahun 2023 Ini Cuan Rp500 Ribu Sehari
Menjual arang bisa menjadi usaha yang menarik, terutama dengan meningkatnya minat masyarakat terhadap kegiatan memasak di luar ruangan, seperti barbekyu.
Mahasiswa dapat menjual arang berkualitas baik dengan strategi pemasaran yang menarik. Biasanya 1 kantong plastik, arang ini dijual seharga Rp10.000.
Anggaplah dari pagi jualan di depan rumah, kamu bisa jual sebanyak 100 plastik. Maka kamu sudah dapat penghasilan sebesar Rp1 juta.
Baca juga: 5 Ide Usaha di Tempat Wisata saat Liburan Tahun Baru! Untung Banget
Wow satu hari saja, sambil main handphone, duduk di depan rumah sudah cuan sejutaan. Yakin tidak tertarik?
2. Jualan Batok Kelapa
Memanfaatkan limbah pertanian, seperti batok kelapa, untuk dijadikan produk yang memiliki nilai jual tinggi dapat menjadi ide bisnis yang ramah lingkungan.
Biasanya di akhir tahun atau malam tahun baru, orang-orang banyak mencari batok kelapa untuk acara bakar-bakar. Baik itu bakar ayam, ikan, atau daging.
Meskipun sudah ada yang jual arangnya langsung, tapi banyak juga lebih memilih batok kelapa. Mungkin sensasi membuat arang sendiri itu lebih asik.
Karena ada momentum api unggunnya! Jadi kalau kamu berminat usaha ini bisa kamu jalankan saat libur tahun baru.
Biasanya 1 kantong plastik ukuran menengah itu dijual orang Rp5 ribu. Bayangkan saja kalau dalam momentum ini kamu bisa jual 100 kantong plastik batok kelapa, maka cuan satu hari yang kamu dapat sudah di angka Rp500 ribu.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024