Freelance di Kalimantan Tengah Desember 2023, Posisi IT Hingga Editor Video
2. Freelance di Flashcom Indonesia
Kedua, perusahaan Flashcom Indonesia membutuhkan beberapa freelancer dengan posisi Trainer Web Programing dan Trainer Animasi Video serta Trainer Desain Interior hingga Trainer Editing Video & Design.
Tentunya ada beberapa kriteria yang harus dipenuhi sebelum melamar, klik saja link https://www.jobstreet.co.id/id/Freelance-jobs/in-Palangkaraya-Kalimantan-Tengah dan buat akun Jobstreet serta lengkapi pendataan diri.
Baca juga: Tinggal di Pedesaan Raup Penghasilan Rp300 Ribu/Hari, Cobain Peluang Usaha Ini
Setelahnya, pilih lah posisi kerja Freelance yang ingin kamu lamar di perusahaan Flashcom Indonesia dengan domisili di Kalimantan Tengah tersebut. Klik menu 'daftar' agar diarahkan untuk melamar melalui JobStreet express.
3. Reseller Makaroni Bantet S2
Ketiga, Owner Makaroni Bantet S2 di Kota Palangkaraya sedang mencari 5 pekerja Freelance untuk membantu penjualan menggunakan tema reseller atau menjual kembali produk atau barang terkait.
Kriteria pelamar bisa pria atau pun wanita yang jujur, disiplin dan bertanggung jawab serta mampu berkomunikasi dengan baik. Lebih diutamakan yang berdomisili di Palangkaraya dan punya kendaraan sendiri.
Cara melamarnya, hanya perlu menghubungi Whats App 0823-1010-1995 dan mengirimkan foto berserta CV terkait.
Itulah informasi terkait 3 kerja Freelance yang bisa kamu lamar bagi domisili Kalimantan Tengah dan sekitarnya beserta cara daftarnya, berdasarkan rangkuman Valora News dari berbagai sumber pada artikel ini. Semoga bermanfaat. (*)
Jika kamu ingin mendapatkan informasi terkait rekomendasi Freelance wilayah Kalimantan Tengah untuk kamu lamar lainnya dan DANA Kaget setiap harinya, silakan bergabung di Grup Telegram Ini.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024