Peluang Usaha Street Food Cuan Rp22 Juta! Simak Rincian Modalnya

Sabtu, 09 Desember 2023, 17:30 WIB | Bisnis | Nasional
Peluang Usaha Street Food Cuan Rp22 Juta! Simak Rincian Modalnya
Ilustrasi rincian modal usaha street food di pinggir jalan. (Foto: Canva/Pinterest)

PARA pecinta traveling, pasti sering menemukan pusat kuliner. Di mana di setiap sudut kota, aroma menggoda dari street food di pinggir jalan menjadi panggilan tak terbantahkan bagi para penikmat kuliner.

Bisnis makanan jalanan bukan sekadar menyajikan hidangan lezat, tetapi juga menciptakan pengalaman kuliner yang otentik dan merakyat.

Selain harganya yang murah, jenis-jenis street foof yang ditawarkan juga beragam. Menariknya lagi, sambil menikmati jajanan satu ini, kamu juga bisa petualangan kuliner lintas kebudayaan.

Mulai dari sate khas Indonesia, ke taco jalanan di Meksiko, hingga pad thai di Thailand, bisnis ini membuka pintu bagi pelanggan untuk merasakan rasa dan aroma dari penjuru dunia tanpa harus meninggalkan jalanan kota.

Baca juga: Bisnis Kuliner Paling Laris di Bulan Ramadan, Untung bisa Jutaan Rupiah

Selain menjadi pilihan jajanan lezat, street food juga bisa membantu perekonomian masyarakat. Dengan memilih pinggir jalan sebagai lokasi berjualan, para pedagang bisa mendapatkan keuntungan besar setiap hari.

Peluang ini bisa juga dimanfaatkan oleh mereka yang saat ini tinggal di pinggir jalan, tapi tidak tahu mau buka usaha apa.

Jangan khawatir terkait berapa banyak anggaran yang harus dikeluarkan di awal. Karena dalam artikel ini ValoraNews.com sudah merangkum sedetail mungkin dari kanal Youtube Bahas Bisnis.

Sehingga ini bisa menjadi gambaran untuk kamu memulainya, mulai dari modal hingga estimasi keuntungan yang kamu dapatkan.

Baca juga: Ide Bisnis Kuliner Ngodeng Di Pinggir Jalan! Begini Cara Gabung Franchisenya

Rincian Modal Usaha Street Food di Pinggir Jalan

Daya tarik utama street food sendiri yaitu keberagaman menu yang ditawarkan. Dari hidangan berat hingga camilan ringan, dari yang gurih hingga yang manis.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI