Bisnis Barbershop Untung Rp1 Juta Sehari, Berapa Modal Usahanya? Ini Rinciannya
Berbeda dengan tempat potong rambut pada zaman dulunya, hanya menggunakan gunting saja. Namun sekarang semuanya sudah mulai tumbuh, dengan inovasi terbaik.
Jika sehari saja sesial-sialnya cuma bisa dapat 8 orang konsumen saja, kamu sudah bisa cuan Rp400 ribu. (DANA Kaget)
Melalui artikel ini kamu akan diberikan informasi tentang berapa banyak modal yang harus dikeluarkan untuk usaha satu ini.
Baca juga: Ide Bisnis Steik Ala Rumahan, Cuan Rp500 Ribu Sehari! Segini Rincian Modalnya
Rincian Modal Usaha Barbershop
Lokasi strategis dan desain interior yang menarik dapat menjadi faktor kunci kesuksesan barbershop.
Tempat yang mudah diakses, estetika yang menarik, dan lingkungan yang nyaman dapat menjadi daya tarik tambahan bagi pelanggan.
Menciptakan atmosfer yang mengundang membuat pelanggan merasa nyaman dan ingin kembali.
Pastikan bahwa barbershop kamu memiliki keterampilan, dan pengetahuan yang baik dalam berbagai jenis potongan rambut dan perawatan pria.
Kemudian bangun merek yang kuat dengan identitas visual yang menarik. Jangan lupakan keberadaan online, seperti media sosial, untuk memperluas jangkauan dan menarik pelanggan baru.
Jangan lupa juga untuk memahami kebutuhan dan preferensi pasar lokalmu. Setiap daerah mungkin memiliki tren dan selera yang berbeda.
Nah berikut ini rincian modal yang kamu butuhkan untuk eksekusi bisnisnya sekarang juga.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024