4 Ide Bisnis Online Ala Anak Muda Kekinian, Cocok Buat yang Suka Ngemil

Selasa, 19 September 2023, 16:03 WIB | Bisnis | Nasional
4 Ide Bisnis Online Ala Anak Muda Kekinian, Cocok Buat yang Suka Ngemil
4 Ide Bisnis Online Ala Anak Muda Kekinian (foto: Canva)

Dapat dilihat bahwa semua bahan tersebut, memiliki harga yang tidak begitu mahal. Apalagi ada beberapa di antaranya yang memang kebutuhan harian seperti gula dan margarin, jadi pasti sudah ada di dapurmu.

Jika diperkirakan, pembelian semua bahan tersebut berada dalam rentang harga Rp100 ribuan. Nah dari total 50 penjualan seharag Rp5.000/pcs, keuntunganmu sekitar Rp250.000an tapi bisa lebih banyak lagi.

Karena ada orang yang menjual Mochi Day Fuku tersebut di atas Rp5.000, bahkan kamu bisa menambah stok dengan memanfaatkan sisa bahan yang ada. Tahapan pertama, campur saja tepung dengan susu.

Baca juga: Gubernur Sumbar Hadiahkan Uang Tunai bagi Pengumpul Sampah Terbanyak di Festival Kuliner Minangkabau

Kemudian aduk dan mixer, lalu kukus selama 20-30 menit. Setelah matang, bentuk adonan menggunakan coklat batang dan strawberry serta wipe cream. Terakhir, bentuk sesuai selera.

2. Kue Sus

Kedua, kamu dapat mencoba bisnis usaha kue sus dengan perhitungan semua harga bahan menurut portal tokomesin yaitu sekitar Rp429.125 dan penjualan harian sebesar Rp474.000an.

Maka, keuntungan per hari mu hanya Rp44.875 dan jika dikerjakan selama sebulan akan menghasilkan Rp1.346.250 dari total penjualan 49 kotak kue sus atau persatuannya seharga Rp6000an.

Bahan-bahan Kue Sus nya sendiri yaitu Air bersih 250 ml, Margarine atau mentega 125 g, Tepung terigu protein sedang 125 g, Garam halus sdt, Baking powder sdt, Telur ayam 4 butir.

Sementara bahan Vla nya adalah Susu cair tawar 300 ml, Gula pasir 75 g, Garam sdt, Pasta vanili sdt, Tepung maizena 4 sdm, Tepung terigu 2 sdm, Mentega atau margarine 1 sdm, Rum 1 sdm, Kuning telur 2 butir.

Langkah pembuatannya dengan mencampur air, margarin dan garam. Kemudian aduk pada api sedang, lalu tambahkan terigu. Aduk rata, dinginkan dan campur telur. Berikutnya, mixer dan masukkan baking powder.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI