70 Kader Ikuti Pendidikan Dasar PKPNU Angkatan I PCNU Kabupaten Solok

Sabtu, 26 Agustus 2023, 18:45 WIB | Kabar Daerah | Kab. Solok
70 Kader Ikuti Pendidikan Dasar PKPNU Angkatan I PCNU Kabupaten Solok
Sekretaris PWNU Sumbar, Kyai Tan Gusli bersama jajaran pengurus lainnya, saat proses pembukaan PDPKPNU angkatan pertama PCNU Kabupaten Solok yang digelar di Asrama Haji Padang, Jumat. (humas)

"Saat ini, seluruh jurusan di Universitas NU Sumbar sudah terakreditasi dan institusi universitas juga sudah terakreditasi B."

"Rencana wisuda akan dilaksanakan tanggal 4 September 2023 dan akan dihadiri KH Yahya Cholil Staquf, Ketua Umum PBNU," tutupnya.

Pada pembukaan ini, hadir juga Bendahara PBNU, Azwandi Rahman, Armaidi Tanjung (Wakil Ketua PWNU sekaligus Instruktur PDPKPNU) dan beberapa pengurus PCNU Kabupaten Solok. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI