Tips Sukses Bisnis Online 2023, Simak 5 Strategi Digital Marketing serta Contoh Produk
Manfaatkan sosmed Facebook misal, kamu bisa membuat Facebook Fanpage untuk memperluas jangkauan tayangan. Bahkan tersedia opsi Ads/Iklan juga loh, maksimalkan sebaik mungkin.
Kedua, ada medsos Instagram dengan fungsi serupa Facebook. Kamu hanya perlu membuat postingan semenarik mungkin, kemudian gunakan jasa Ads dalam promosinya agar dapat membuat ketertarikan orang lain.
Berbeda dengan Facebook atau pun Instagram, di Twitter belum ada opsi Ads untuk semua kalangan karena hanya partner Twitter saja yang bisa. Tapi kamu tetap bisa jualan loh di Twitter.
Caranya dengan membuat postingan menggunakan tagar trending, bisa juga dengan mengomentari base atau postingan orang yang viral. Ikut saja nimbrung, kemudian lampirkan link jualanmu.
4. Email Marketing
Kamu harus membuat email marketing yang tidak terlalu panjang, sehingga ketika orang membacanya, tidak akan bosan. Buat lah broadcast email yang juga bermanfaat, bagi para pembaca dan target pasar.
Anggap saja pada produk skinker tadi, terapkan teknik broadcast menggunakan kata-kata, tidak hanya bertujuan menggaet pembeli. Tapi juga memakai narasi menyentuh, berikut contohnya.
"Pastinya kamu lelah menghadapi teman yang selalu bacot soal jerawatmu setiap menstruasi, jangan bersedih ya. Kamu tak perlu hiraukan mereka, karena sekarang kamu bisa tampil oke dengan skinker ini."
Buat lah narasi se unik mungkin dan membuat orang termotivasi, kemudian merasa harus mengunjungi website mu. Tentu saja, tujuan akhirnya yaitu mendapatkan keuntungan.
5. Website Online
Cara terakhir dalam menerapkan Digital Marketing yaitu menggunakan website online, karena keberadaannya mampu mengganti fungsi toko offline yang misalnya hanya buka tidak bisa setiap hari.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024