Lengkapi Profil di Medsos Whatsaround Dibayar Rp15 Ribu Saldo DANA Gratis, Terbukti?
Opsi terakhir untuk perolehan cuan pada aplikasi medsos Whatsaround yaitu dengan mengundang teman agar dapatkan 10 koin yang senilai 1 dolar = atau Rp15.000 juga.
Nah, jika melakukan 4 tugas di atas saja, kamu bisa langsung mengantongi total 40 koin yang dapat diuangkan jadi saldo dolar melalui Paypal dan kemudian dikonversi jadi rupiah menjadi saldo DANA.
Metode Penarikan Aplikasi Whatsaround
Untuk dapat menarik penghasilan dari aplikasi Whatsaround, kamu harus membuat akun Paypal dulu. Caranya gampang, cuma perlu pakai gmail dan nomor ponsel saja. Lalu ikuti tahapan pendaftaran lengkap.
Cari saja opsi penarikan pada beranda yang terletak di sebelah kanan atas, berbentuk dompet dan tarik nominal pendapatan sesuai syarat ketentuan yang berlaku.
Tunggu saldo masuk ke Paypal mu melalui sebuah konfirmasi email, berikutnya konversi nominal dolar di Paypal tersebut menjadi saldo DANA dengan adanya ketentuan biaya admin.
Apakah Whatsaround Terbukti Membayar?
Telah banyak artikel online dari berbagai media yang membahas ulasan dan cara kerja aplikasi Whatsaround seperti Jatim Tribun News, Jalan Tikus hingga PurwakartaPost.
Bahkan, Whatsaround sudah mendapatkan rating 4,4 di Appstore dan sudah 5 ribu lebih orang yang mendownloadnya di Playstore. Kekurangannya yaitu tidak semua orang bisa mendownloadnya.
Seperti yang dipublikasikan pengguna iPhone orangeblack7 pada 18 Maret 2023, bahwa Whatsaround tidak bisa digunakan oleh orang dengan alamat IP serta server dari Indonesia.
Tapi, ada beberapa orang Indonesia yang komen bahwa mereka telah berhasil mendaftar. Tapi ada masalah pada verifikasi nomor ponsel hingga melakukan misi saat memperoleh uang. (*)
Disclaimer:Artikel ini hanya sebatas informasi. ValoraNews.com tidak bertanggung jawab atas kerugian yang dialami oleh pengguna.
Jika kamu ingin mendapatkan informasi terkait aplikasi penghasil uang dan DANA Kaget setiap harinya, silakan bergabung di Grup Telegram Ini.
Penulis: Rumpun3
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024