Punya Uang Rp300 Ribu Sudah bisa jadi Agen Telur Ayam, Begini Trik Bisnisnya!

Selasa, 04 Juli 2023, 17:27 WIB | Bisnis | Nasional
Punya Uang Rp300 Ribu Sudah bisa jadi Agen Telur Ayam, Begini Trik Bisnisnya!
Ilustrasi usaha agen telur dengan modal Rp300 ribu di pedesaan. (Foto: Canva)

Kemudian untuk menjualnya tidak harus bangun toko terlebih dahulu, dari rumah saja sudah bisa.

Harganya pun menyesuaikan dengan yang berlaku di daerah kamu masing-masing. Kuncinya di sini kamu harus beli ke agen yah, bukan ke peternak.

Kenapa begitu? Karena kalau beli ke peternak itu harus sekali banyak, tidak bisa beli satu peti.

Baca juga: Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang

Nanti ketika satu peti kamu sudah habis, bisa beli lagi dan untung yang didapatkan bisa dijadikan sebagai modal tambahan. Hingga nantinya jumlah peti telur yang kamu beli terus bertambah.

Dijamin usaha ini akan selalu laku setiap harinya, dan tidak akan pernah mati. Kecuali sudah tidak ada lagi manusia di muka bumi ini.

5 Tips untuk Menjadi Agen Telur

Dilasir dari channel Youtube Bisnis Bagus ada beberapa hal yang perlu untuk kamu perhatikan sebelum memutuskan untuk menjadi agen telur.

1. Menentukan Jenis Telur

Sebagai langkah awal usaha agen telur kamu bisa menentukan jenis telur apa yang akan dijual. Apakah telur ayam kampung ayam putih, bebek, atau puyuh memutuskan hal ini berdasar pada kebutuhan atau minat pasar.

2. Jalin Kerjasama dengan Suplier

Hal berikutnya adalah kamu harus memiliki koneksi dan menjalin kerjasama dengan supplier atau pemasok telur.

Halaman:
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI