Expo HUT ke 43 Dekrana: Bio Farma ajak Warga Medan untuk Deteksi Dini Kanker Serviks

Minggu, 28 Mei 2023, 14:19 WIB | Bisnis | Nasional
Expo HUT ke 43 Dekrana: Bio Farma ajak Warga Medan untuk Deteksi Dini Kanker Serviks
Ibu Negara, Iriana Joko Widodo bersama pengurus lainnya, memotong tumpeng HUT ke-43 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) di Kota Medan Sumatera Utara, tanggal 16 Mei 2023 lalu. (humas)

"Untuk layanan ini, sudah tersebar di 11 provinsi di Indonesia; dan 15 kota besar. Untuk kota Medan sendiri, pemeriksaan skrining ini bisa didapat di Laboratorium Klinik Kimia Farma Diagnostic Jalan RA Kartini no 1, Madras Hulu, Kec. Medan Polonia" ungkapnya.

Dilansir dari laman kemkes.go.id, di Indonesia, sebagian besar pasien yang memeriksakan diri saat kanker sudah dalam stadium lanjut. Akibatnya 90% pasien kanker tidak mendapatkan penanganan yang optimal yang berakhir pada kematian.

Faktor penyebabnya beragam. Pertama, masyarakat takut untuk melakukan pemeriksaan karena khawatir karena keterbatasan dana, kedua keterbatasan peralatan sehingga belum banyak fasilitas kesehatan utamanya di daerah yang mampu melakukan skrining kanker.

Baca juga: PHSB Kirim 30 Peserta Ikuti Asean Seminar and Forum Edu Tourism di Malaysia

Dalam kegiatan di Medan tersebut, Biofarma Group juga memberikan layanan gratis pemeriksaan kesehatan, berupa pemeriksaan gula darah, asam urat dan juga skrining kanker serviks melalui sample urine. (vri)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI