Program Gerakan 1000 Startup, Upaya Bangun Perusahaan Rintisan Berbasis Digital
"Ada banyak instansi pemerintahan dan perusahaan swasta yang siap untuk membantu startup-startup ini agar berkembang," ujarnya.
Program & Partnership Manager 1000 Startup Digital Riau, Wulan Ernawaty menjelaskan bahwa dengan dukungan penuh dari Pemerintah Provinsi Riau, 1000 Startup Digital terus melakukan sosialisasi sosialisasi dan membangun kemitraan dengan para stakeholders lokal untuk sama-sama membangun ekosistem wirausaha berbasis teknologi digital di Provinsi Riau.
"Rangkaian kegiatan Gerakan Nasional 1000 Startup Digital tahun 2023 baru saja dimulai, kami mengajak masyarakat Provinsi Riau untuk ikut dalam kegiatan Roadshow 1000 Startup Digital yang akan dilaksanakan pada tanggal 7 Mei 2023 nanti di Politeknik Caltex Riau. Pendaftaran roadshow dapat dilakukan melalui halaman 1000startupdigital.id/roadshow/," ujarnya.
Baca juga: Akhmad Khambali Lontarkan Gagasan 1000 Startup Milenial Santri
Ia mengakui bahwa perkembangan program gerakan 1000 startup digital di Provinsi Riau selama 2 tahun terakhir ini banyak diminati oleh masyarakat Provinsi Riau, sudah menjangkau 2957 talenta digital yang saling terkoneksi melalui aplikasi 1000 Startup Digital.
"Hingga saat ini sudah 12 startup yang telah lahir di Provinsi Riau yang sampai pada tahap bootcamp," imbuhnya.
"Harapan kami di tahun 2023 ini akan lahir lebih banyak startup-startup digital di Provinsi Riau melalui Program Gerakan Nasional 1000 Startup Digital, dan mewujudkan transformasi digital dari bisnis-bisnis UKM dan UMKM Riau," ujar Wulan Ernawaty selaku Regional Hub Managers 1000 Startup Digital Riau.
Informasi dan Kerjasama:
- Wulan Ernawaty
- (Regional Program and Partnership Manager Kemkominfo #1000StartupDigital)
- Email : wulan@1000startupdigital.id
Audiensi kolaborasi Gerakan Nasional 1000 Startup Digital Gubernur Riau, Syamsuar ini didampingi Kadiskominfo Erisman Yahya, Kadis Pariwisata Roni Rakhmat, Kadiperindagkopukm Taufiq Oesman Hamid. (adv)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024